Dalam langkah kakimu yang berat
Aku melihat diriku sendiri
Dengan beberapa kataku
Apakah aku bisa menghiburmu?
Seberapa marahkah dirimu?
Apakah ada sesuatu yang bisa ku lakukan?
Sekarang bersandarlah padaku
Di akhir harimu, kapanpun itu
Supaya harimu bisa lebih baik
Supaya kau bisa menantikan hari esok
Bahkan jika kau tak memberi tahuku segalanya, tak apa-apa
Tutup matamu dan rasakan kehangatannya
Ini hari yang baik untuk saling meresapi
Kata-kata ringan menjadi sebuah beban
Dan menumpuk di hatimu
Aku berharap aku bisa mengumpulkan hatiku
Dan membantumu untuk beristirahat
Betapa berharganya dirimu
Andai saja aku bisa memberi tahumu
Sekarang bersandarlah padaku
Di akhir harimu, kapanpun itu
Supaya harimu bisa lebih baik
Supaya kau bisa menantikan hari esok
Bahkan jika kau tak memberi tahuku segalanya, tak apa-apa
Tutup matamu dan rasakan kehangatannya
Ini hari yang baik untuk saling meresapi
Menghela nafas dengan nyaman
Letakkan semuanya, hanya untuk hari ini
Sekarang bersandarlah padaku
Di akhir harimu, kapanpun itu
Supaya harimu bisa lebih baik
Supaya kau bisa menantikan hari esok
Bahkan jika kau tak memberi tahuku segalanya, tak apa-apa
Tutup matamu dan rasakan kehangatannya
Ini hari yang baik untuk saling meresapi
Comments
Post a Comment