[Lirik + Terjemahan] Ha Dong Yeon - Dawn (새벽) Love Naggers 3 OST

 


Karena fajar ini begitu lama adanya

Sepertinya pagi akan datang lebih lambat

Fajar disaat semua orang tengah tertidur

Hari ini aku bahkan tak bisa tidur


Sehari saja, sebentar saja, andai aku bisa tuk menundanya

Meski aku tak bisa tidur untuk beberapa hari

Sepertinya aku akan baik-baik saja


Meski aku menutup dan membuka mataku ini, aku hanya melihatmu

Kau selalu ada dan berdiri di setiap tempat yang bisa aku raih

Apa yang harus aku lakukan? Akankah aku bisa melupakanmu?

Sampai sebelum pagi datang


Tak peduli seberapa mabuknya aku, meski aku berusaha melupakanmu

Kerinduanku padamu, itu malah semakin dalam adanya


Sekali saja, tak bisakah jika aku kembali ke masa-masa sebelumnya?

Air mata serta semua kenangan yang telah berubah

Kau bersikap seakan tak pernah terjadi apapun


Meski aku menutup dan membuka mataku ini, aku hanya melihatmu

Kau selalu ada dan berdiri di setiap tempat yang bisa aku raih

Apa yang harus aku lakukan? Akankah aku bisa melupakanmu?

Sampai sebelum pagi datang


Aku sungguh sangat mencintaimu

Bagaimana bisa aku melepaskanmu


Itu begitu menyakitkan serasa ku kan mati, aku membencimu yang tlah pergi dariku

Namun hatiku yang bodoh ini, itu kembali berkeliaran dan mencarimu setiap hari

Apa yang harus aku lakukan? Akankah aku bisa menanggung semua kesedihan yang tersisa ini?

Sampai sebelum kita bertemu kembali


Romanized

i saebyeogi gireoman ganikka

achimi deodi ona bwayo

modeun ge jami deureobeorin saebyeok

oneuldo naneun jamdeulji mothajyo


haruman deo jogeumman deo mirul suman itdamyeon

myeochireul jam mot deundaedo

naneun gwaenchaneul geonman gatayo


nuneul tteodo gamado geudaeman boineunde

sondanneun modeun gose geudaega seo inneunde

eotteokajyo eotteoke geudael ijeul su isseulkkayo

achimi ogi jeonkkaji


amuri chwihae ijeoboryeo haedo

geuriumeun deo jiteoman ganeyo 


dan han beonman yejeoneuro doragal sun eomneunji

nunmulgwa bakkun chueokdeul

geudaen amureochido annayo


nuneul tteodo gamado geudaeman boineunde

sondanneun modeun gose geudaega seo inneunde

eotteokajyo eotteoke geudael ijeul su isseulkkayo

achimi ogi jeonkkaji


neomu mani saranghan geudaeyeonneunde

eotteoke geudaereul bonaeya hajyo


jugeul mankeum apeunde tteonan geudaega cham miunde

miryeonhan gaseumeun tto maeil chaja hemaeyo

eotteokajyo namgyeojin seulpeum gyeondil su isseulkkayo

dasi mannagi jeonkkaji


Hangul

이 새벽이 길어만 가니까

아침이 더디 오나 봐요

모든 게 잠이 들어버린 새벽

오늘도 나는 잠들지 못하죠


하루만 더 조금만 더 미룰 수만 있다면

며칠을 잠 못 든대도

나는 괜찮을 것만 같아요


눈을 떠도 감아도 그대만 보이는데

손닿는 모든 곳에 그대가 서 있는데

어떡하죠 어떻게 그댈 잊을 수 있을까요

아침이 오기 전까지


아무리 취해 잊어보려 해도

그리움은 더 짙어만 가네요 


단 한 번만 예전으로 돌아갈 순 없는지

눈물과 바꾼 추억들

그댄 아무렇지도 않나요


눈을 떠도 감아도 그대만 보이는데

손닿는 모든 곳에 그대가 서 있는데

어떡하죠 어떻게 그댈 잊을 수 있을까요

아침이 오기 전까지


너무 많이 사랑한 그대였는데

어떻게 그대를 보내야 하죠


죽을 만큼 아픈데 떠난 그대가 참 미운데

미련한 가슴은 또 매일 찾아 헤매요

어떡하죠 남겨진 슬픔 견딜 수 있을까요

다시 만나기 전까지

Comments