[Lirik + Terjemahan] BADA - I'm In Love (그대로 채워가요) Homemade Love Story OST

 


Saat kau menatapku dengan matamu yang hangat itu

Hatiku yang lelah menghilang seperti halnya es yang mencair

Kau yang mencintaiku tanpa alasan apapun

Kau adalah satu-satunya cintaku


Pertemuan yang seperti sebuah takdir, Waktu yang telah terhenti

Aku tahu bahwa itu adalah segalanya


Aku jatuh cinta, aku jatuh cinta

Ternyata seperti ini, cinta membuat semua berbeda adanya

Semua dari hari-hariku ini,

Itu membuatnya dipenuhi dengan pikiran tentang dirimu

Dengan dirimu


Saat kau memelukku dengan hatimu yang tulus itu

Aku merasa lukaku yang menyakitkan seakan membaik adanya

Kau membuatku memipikan akan hari esok yang kian mendekat lebih daripada masa lalu


Pertemuan yang seperti sebuah takdir, Waktu yang telah terhenti

Aku tahu bahwa itu adalah segalanya


Aku jatuh cinta, aku jatuh cinta

Ternyata seperti ini, cinta membuat semua berbeda adanya

Semua dari hari-hariku ini,

Itu membuatnya dipenuhi dengan pikiran tentang dirimu

Dengan dirimu


Kita saling mencobanya sedikit demi sedikit

Cinta terakhir yang ku harap tanpa ada perpisahan


Aku jatuh cinta, aku jatuh cinta

Ternyata seperti ini, cinta membuat semua berbeda adanya

Semua dari hari-hariku ini,

Itu membuatnya dipenuhi dengan pikiran tentang dirimu

Dengan dirimu

Dengan dirimu


Romanized

ttatteuthan nuneuro nal barabolttaemyeon

jichin nae maeumi nunnokdeut sarajyeo

amu iyu eopsi nal akkyeojuneun 

geudaen naui one love


unmyeonggateun mannam, meomchwobeorin sigan

jeonbuingeol aratdeon


i'm in love i'm in love

sarangeun ireoke modeun geol dallajige hana bwa

nae haruui jeonbul, 

geudae saenggageuro chaewogage mandeuneyo

geudaero


jinsilhan mameuro nal gamssajulttaemyeon

nae apeun sangcheodo naeulgeonmangata

jinan siganboda dagaol naeireul kkumkkuge haneyo


unmyeong gateun mannam, meomchwobeorin sigan

jeonbuingeol aratdeon


i'm in love i'm in love

sarangeun ireoke modeun geol dallajige hana bwa

nae haruui jeonbul, 

geudae saenggageuro chaewogage mandeuneyo

geudaero


seoroga jogeumssik noryeogeul haeyo

ibyeori eopdorok majimak sarangigireul


i'm in love i'm in love

geudael saranghaeyo yeongwonhi meomulleojwoyo

nae haruui jeonbul, 

geudae saenggageuro chaewogage mandeuneyo

geudaero... 

geudaero...


Hangul

따뜻한 눈으로 날 바라볼때면

지친 내 마음이 눈녹듯 사라져

아무 이유 없이 날 아껴주는 

그댄 나의 one love


운명같은 만남, 멈춰버린 시간

전부인걸 알았던


i'm in love i'm in love

사랑은 이렇게 모든 걸 달라지게 하나 봐

내 하루의 전불, 

그대 생각으로 채워가게 만드네요

그대로


진실한 맘으로 날 감싸줄때면

내 아픈 상처도 나을것만같아

지난 시간보다 다가올 내일을 꿈꾸게 하네요


운명 같은 만남, 멈춰버린 시간

전부인걸 알았던


i'm in love i'm in love

사랑은 이렇게 모든 걸 달라지게 하나 봐

내 하루의 전불, 

그대 생각으로 채워가게 만드네요

그대로


서로가 조금씩 노력을 해요

이별이 없도록 마지막 사랑이기를


i'm in love i'm in love

그댈 사랑해요 영원히 머물러줘요

내 하루의 전불, 

그대 생각으로 채워가게 만드네요

그대로... 

그대로...

Comments