[Lirik + Terjemahan] Im Siwan - I And You (나 그리고 너) Run On OST

 


Bagaimanakah kabarmu hari ini? Tidakkah ada masalah yang terjadi?

Apa yang sedang kau makan? Dan film apa yang sedang kau tonton?

Aku ingin tahu semuanya, namun


Apakah kau memikirkanku di antara hari-harimu yang sibuk itu?

Saat kau mungkin merasa lelah dan air matamu kembali menetes

Saat itu, bersandarlah kepadaku


Kau dan aku, kita berdua

Kita selalu memiliki perasaan yang sama 

Aku akan mencoba untuk tak berubah

Sorot matamu itu

Bahkan desah nafasmu itu

Aku akan menjaganya

Kau dan aku, kita berdua

Dengan begitu kita bisa bersama-sama


Hari ini, hari-hariku hanya memikirkan tentang dirimu

Bahkan sekarang aku tengah berjalan dalam satu langkah

Aku ingin memeluk erat dirimu


Kau dan aku, kita berdua

Kita selalu memiliki perasaan yang sama 

Aku akan mencoba untuk tak berubah

Sorot matamu itu

Bahkan desah nafasmu itu

Aku akan menjaganya

Kau dan aku, kita berdua

Dengan begitu kita bisa bersama-sama


Aku tertidur dalam pikiran tentangmu dan kembali memikirkanmu saat aku membuka mata

Dua hal yang terpisah dari diriku tanpa dirimu

Sekarang itu tak akan ada


Kau dan aku, kita berdua

Kita selalu berada di tempat yang sama

Karena itu aku bisa berjalan sambil menatapmu

Hari ini dan bahkan besok

Karena kita saling mencintai

Maka kita kan lebih bahagia

Kau dan aku, kita berdua

Kita bisa bersama tuk selamanya


Romanized

oneul neon eottaenni byeorireun eopdeon geoni

mueoseul meokgo eotteon yeonghwareul boanneunji

da algo sipeunde


bappeun haru junge nae saenggageun haneunji

hoksina jichyeo tto nunmuri naryeo hal ttaen

geuttaen naege gidae 


na geurigo neo uri du saram

neowa na neul gateun maeum

byeonhaji anke noryeokalge naega

neoui geu nunbitdo

neoui geu sumsorimajeo

da ganjikalge

na geurigo neo uri du saram

hamkke hal su itge


oneul nae haruneun ni saenggangman hadaga

jigeumirado hangeoreume dallyeogaseo 

kkok ango sipeunde


na geurigo neo uri du saram

neowa na neul gateun maeum

byeonhaji anke noryeokalge naega

neoui geu nunbitdo

neoui geu sumsorimajeo

da ganjikalge

na geurigo neo uri du saram

hamkke hal su itge 


ni saenggage jamdeulgo nuntteumyeon tto saenggangna

niga eomneun nawa ibyeol i du gajineun 

ijeneun eomneun geoya


na geurigo neo uri du saram

neowa na neul gateun goseul

barabomyeonseo georeogal su itge

oneuldo naeildo

urineun saranghamyeonseo

deo haengbokage

na geurigo neo uri du saram

yeongwonhal su itge


Hangul

오늘 넌 어땠니 별일은 없던 거니

무엇을 먹고 어떤 영화를 보았는지

다 알고 싶은데


바쁜 하루 중에 내 생각은 하는지

혹시나 지쳐 또 눈물이 나려 할 땐

그땐 내게 기대 


나 그리고 너 우리 두 사람

너와 나 늘 같은 마음

변하지 않게 노력할게 내가

너의 그 눈빛도

너의 그 숨소리마저

다 간직할게

나 그리고 너 우리 두 사람

함께 할 수 있게


오늘 내 하루는 니 생각만 하다가

지금이라도 한걸음에 달려가서 

꼭 안고 싶은데


나 그리고 너 우리 두 사람

너와 나 늘 같은 마음

변하지 않게 노력할게 내가

너의 그 눈빛도

너의 그 숨소리마저

다 간직할게

나 그리고 너 우리 두 사람

함께 할 수 있게 


니 생각에 잠들고 눈뜨면 또 생각나

니가 없는 나와 이별 이 두 가지는 

이제는 없는 거야


나 그리고 너 우리 두 사람

너와 나 늘 같은 곳을

바라보면서 걸어갈 수 있게

오늘도 내일도

우리는 사랑하면서

더 행복하게

나 그리고 너 우리 두 사람

영원할 수 있게

Comments